Logo

Login

Log in automatically next time

or

Forgotten the password?  ·  Create account

Dana_Parman Link Blog

ManDana Parman, 0year , banda aceh, Indonesia

danaparman

teknologi

10 Macam Mesin Pencari Lainnya

AddthisShare   FeedRSS feed  

 


Jika kamu adalah pengusaha  yang sedang berbinis di bidang usaha teknologi seperti software maka kamu harus memanfaatkan digital agency di Indonesia. Selain itu software yang kamu ingin perkenalkan juga harus diintegrasikan dengan sistem cloud dan ERP agar dapat memaksimalkan kebutuhan semua klien. Mengingat saat ini software yang sudah di integrasikan dengan sistem ERP dan cloud menjadi otomatis, praktis dan lebih mudah. Selain itu sistem ini juga mudah digunakan untuk melakukan manajemen keuangan, barang, inventory dan yang lainnya. Untuk lebih meningkatkan strategi digital marketing perusahaan kamu, maka kamu perlu tahu macam mesin pencari lainnya. 


 


1. Yahoo! Search


Mesin pencari yang diciptakan pada tahun 1995 ini menjadi pesaing Google di awal 2000an. Selain itu Yahoo! sudah bekerja sama dengan Bing dan Microsoft untuk memberikan hasil pencarian yang lebih relevan, hal ini bisa dilihat dari kesamaan fitur Yahoo! Search dengan Bing adalah dapat menggati background depannya.


 


2. DuckDuckGo


DuckDuckGo merupakan salah satu mesin pencari selain Google paling aman dan sederhana yang bisa kamu gunakan. Dengan adanya tagline pada DuckDuckGo yaitu, “Privacy, Simplified,” DuckDuckGo menjamin privasi data.


 


3. Bing


Mirip dengan Google, Bing menyediakan berbagai macam bentuk informasi yang bisa kamu temukan dalam satu halaman, seperti gambar, video, atau berita terkait kata kunci yang kamu cari. Bing juga bekerja sama dengan Microsoft, kamu bisa menemukan menu untuk mengakses program Microsoft, seperti MSN, Outlook, dan berbagai program Microsoft Office di halaman awal.


 


4. Yandex


Yandex merupakan mesin pencari buatan Rusia yang diciptakan pada 1997. Melalui komitmen untuk membantu konsumen menjalankan bisnis di dunia online dan offline dengan lebih baik, Yandex menyediakan fitur yang bisa kamu gunakan sebagai pengganti Google.


 


5. Baidu


Mesin pencari yang satu ini sering disebut sebagai “Google-nya China.”  Selain Baidu, pengguna internet di Negeri Panda menggunakan Bilibili sebagai aplikasi berbagi video untuk menggantikan YouTube.


 


6. Swisscows


Selain berkomitmen untuk menjaga keamanan data dan privasi pengguna, Swisscows juga memperlengkapi website mereka dengan penyensoran konten yang ketat sehingga aman untuk keluarga.


 


7. DogPile


Walaupun tampilannya terlihat agak lawas, namun Dogpile mengaku bahwa mereka bisa menampilkan hasil pencarian 50% lebih banyak ketimbang mesin pencari lainnya.


 


 


8. Gibiru


Berbanding terbalik dengan Google, Gibiru mengaku bahwa mereka hanya mendapat komisi ketika pengguna melakukan pembelian pada suatu website yang dicari melalui Gibiru dan mereka tidak memperjualbelikan data demi mendapat keuntungan.


 


9. StartPage


StartPage menjamin bahwa mereka tidak mengambil data yang kita berikan di mesin pencari mereka. Mesin pencari ini membeli fitur pencarian yang disediakan Google dan menggunakan fasilitas mereka untuk menghilangkan personalized ads yang biasa digunakan Google.


 


10. Ask


Sayangnya, meski tak seterkenal Google, Ask.com malah memenuhi halaman awalnya dengan iklan-iklan online.


 


Berikut ini adalah beberapa jenis mesin pencari selain Google. Jika kamu berbisnis dan menggunakan jasa digital agency pastinya kamu sudah paham dan akan terus mengupdate konten kamu agar lebih fresh, menarik dan informatif. Hal ini dilakukan untuk mendapatkan rangking pertama di pada mesin pencari Google.
Referensi : 
https://www.dewaweb.com/blog/10-mesin-pencari-selain-google/


 


 

 
Written 235 weeks ago